#Eps14 - Bersedekah sangat dianjurkan dalam Islan. Kendati demikian, kita sering lupa melakukannya ketika kita baru saja mendapat nikmat dari Allah SWT. Padahal, beramal membuat kita menjadi pribadi yang murah hati dan mengingat bahwa harta adalah titipan Allah SWT semata. Jangan takut menjadi miskin, justru ini empat keutamaan dalam bersedekah.
Episode kali ini pembahasan mengenai beramal dengan cara berbeda dan baru sekali dijalankan dan terputus dikarnakan donasi, personil dan SMD yang kurang, ini hanya sebuah ide dari salah satu KeDan yang insyah Allah akan kami wujud kan. Amin, Amin Ya rabbal Alamin.