Salah satu buku favorit saya yang beliau tulis adalah Serpihan Sajak Hujan Bulan Juni. Di dalam buku ini, ada dua puisi yang mempunyai arti begitu dalam. Dalam episode kali ini, untuk menghormati beliau yang sudah tenang di alam sana, saya bacakan dua puisi yang saya yakin bukan hanya favorit saya tapi kita semua.