Perang Salib merupakan salah satu perang paling dikenal sepanjang sejarah. Perang ini bukan cuma ditujukan untuk memperebutkan kota suci, Yerusalem, namun secara tersirat dianggap sebagai perang suci antara dua agama besar, yaitu Islam dan Kristen.
Dengarkan cerita selanjutnya di Rdk Podcast "Islamic History"