Halo Spoters, Ketemu lagi sama Spotime, yang kali ini Spotime harus sampai di episode terakhir yaitu episode ke-9.
Jangan sedih tetep simak konten bermanfaat dari Spotime selanjutnya, mungkin akan kembali dengan konsep yang berbeda, tetapi yang pasti tetap dengan materi yang positif dan menambah wawasan. Diepisode terakhir ini Spotime sangat spesial karena menghadirkan sekaligus di isi oleh kakak-kakak dari BPH atau Badan Pengurus Hima Manajemen Produksi Media, mereka akan sharing seputar pengalamannya selama di Kabinet Spekta, dan membahas tentang susah senang selama di Kabinet Spekta ini.
Departemen Media Sosial
Hima MPM Fikom Unpad
Kabinet Spekta 2021