Single parent menceritakan tentang Aishyafa Annisa, perempuan manis berhijab yang membuat para pria ingin menjadikannya seorang istri. Namun, dirinya masih harus berpikir beberapa kali untuk bisa menerima orang yang baru karena statusnya sebagai orangtua tunggal setelah dirinya dikhianati dan diceraikan oleh suaminya.
Bagaimanakah perjalanan Annisa dalam kisah cinta dan kehidupannya? Yuk, simak ceritanya...