
Sign up to save your podcasts
Or


“A trap is only a trap if you don't know about it. If you know about it, it's a challenge." ~ C. Tom Miéville
Life Trap adalah jebakan yang tanpa sadar dimiliki oleh setiap dari kita, biasanya dibentuk oleh nilai atau belief system yang salah yang menyangkut cara pandang terhadap diri sendiri dan lingkungan.
Life traps juga dapat dibentuk dari pengaruh serta perlakuan oleh orang terdekat, dan yang lebih berbahaya bisa diciptakan oleh orang tua melalui pola asuh yang kurang tepat di masa kita kecil.
Life Traps adalah perangkap yang tercipta dari pengalaman buruk di masa lalu atau masa kecil kita. Seperti kejadian: Pernah ditinggalkan, dikritik berlebihan, terlalu sering dibandingkan, pernah dilecehkan, diambil keuntungan dari orang lain, pernah dibully atau diasingkan oleh lingkungan sosial, kasih sayang dan penerimaan yang tidak cukup, sering ditakut-takuti, dibentak berlebihan, terus diperintah, pola asuh orang tua yang over protektif, orang tua yang selalu memanjakan anak, dan lainnya. Intinya kejadian tidak menyenangkan tersebut muncul pada saat kita masih dalam proses pembentukan belief system.
Dalam beberapa cara, akhirnya perangkap ini menetap hingga kita dewasa, dan tanpa sadar kita seringkali memunculkan situasi yang sama dimana kita pernah dilecehkan, ditinggalkan, dianiaya atau lainnya, padahal dalam situasi dan rentan waktu yang berbeda.
Dengarkan lebih rinci mengenai pembahasan life traps melalui audio podcast kami ya!
By Komunitas Psikologi Digital“A trap is only a trap if you don't know about it. If you know about it, it's a challenge." ~ C. Tom Miéville
Life Trap adalah jebakan yang tanpa sadar dimiliki oleh setiap dari kita, biasanya dibentuk oleh nilai atau belief system yang salah yang menyangkut cara pandang terhadap diri sendiri dan lingkungan.
Life traps juga dapat dibentuk dari pengaruh serta perlakuan oleh orang terdekat, dan yang lebih berbahaya bisa diciptakan oleh orang tua melalui pola asuh yang kurang tepat di masa kita kecil.
Life Traps adalah perangkap yang tercipta dari pengalaman buruk di masa lalu atau masa kecil kita. Seperti kejadian: Pernah ditinggalkan, dikritik berlebihan, terlalu sering dibandingkan, pernah dilecehkan, diambil keuntungan dari orang lain, pernah dibully atau diasingkan oleh lingkungan sosial, kasih sayang dan penerimaan yang tidak cukup, sering ditakut-takuti, dibentak berlebihan, terus diperintah, pola asuh orang tua yang over protektif, orang tua yang selalu memanjakan anak, dan lainnya. Intinya kejadian tidak menyenangkan tersebut muncul pada saat kita masih dalam proses pembentukan belief system.
Dalam beberapa cara, akhirnya perangkap ini menetap hingga kita dewasa, dan tanpa sadar kita seringkali memunculkan situasi yang sama dimana kita pernah dilecehkan, ditinggalkan, dianiaya atau lainnya, padahal dalam situasi dan rentan waktu yang berbeda.
Dengarkan lebih rinci mengenai pembahasan life traps melalui audio podcast kami ya!

0 Listeners

19 Listeners

62,566 Listeners

0 Listeners

3 Listeners

1 Listeners

1 Listeners

0 Listeners

0 Listeners

0 Listeners

0 Listeners

2 Listeners

0 Listeners

0 Listeners

25 Listeners