Fumio Sasaki, awalnya seorang maksimalis yang suka mengkoleksi barang-barang kegemarannya di apartemen. Buku, CD, gitar, bahkan baju-baju yang tidak ia sadari hanya dipakai sekali dua kali. Banyaknya barang di apartemen itupun membuat dia merasa penuh dan terbebani.
Fumio Sasaki pun memutuskan untuk berpindah apartemen dan memulai gaya hidup barunya menjadi minimalis. Bagaimana cara Fumio Sasaki menjalani gaya hidup barunya?
Sebuah review dari buku berjudul "Goodbye, Things" ditulis oleh Fumio Sasaki